Profil Lengkap Kim Ga-Ran

Kim Ga Ran3
Kim Ga Ran3

Mengenal Lebih Dekat Sang Aktris

Kim Ga-Ran adalah seorang aktris yang berasal dari Korea Selatan, ia lahir pada 1 April 1993. Lumayan banyak serial drama yang pernah ia mainkan. Dan pada tahun ini, ia bermain di sebuah serial drama berjudul Soul Mechanic yang tengah tayang saat ini. Dalam serial drama ini, ia menjadi pemeran pendukung sebagai Jang Yoo Mi.

Kim Ga Ran
Kim Ga-Ran – image source

Profil Lengkap Tentang Sang aktris

Nama Lahir : Kim Ga Ran
Nama Panggung : Kim Ga Ran
Hangul : 김가란
Profesi : Aktris
Tanggal lahir : 1 April 1993 (usia 27)
Tempat lahir : Seoul, Korea Selatan
Pendidikan : Kyonggi University Suwon Campus
Tahun aktif : –
Agen : RS Company
Pasangan : –
Anak-anak : –
Tinggi : 167 cm
Berat : –
Tanda bintang : Aries
Golongan Darah : A
Twitter : –
me2day : –
Facebook : –
Instagram : kimgarann

Film Yang Dibintangi

  1. Beastie Girls (2017)

Serial Drama Yang Dibintangi

  1. King And I (2007)
  2. The Jewel Family (2009)
  3. First Love Again (2016)
  4. Sea Of The Woman (2017)
  5. The Secret of My Love (2017)
  6. Dal-Soon’s Spring (2017)
  7. Matrimonial Chaos (2018)
  8. Home Of Summer (2019)
  9. Soul Mechanic (2020)
Current visitor: 8 views

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *