Sinopsis Dan Profil Lengkap Pemeran Love Playlist Season 4 (2019)

Love Playlist Season 4
Love Playlist Season 4

Love Playlist Season 4 menjadi musim keempat dari web series Naver Love Playlist. Kali ini drama pendek dengan 16 episode ini akan dibintangi oleh Lee Yoo Jin, Park Jung Woo, Park Shi An, Bae Hyun Sung, Kim Hyung Suk, Jung Shin Hye sebagai karakter-karakter utama, sedangkan Choi Hee Seung, Im Hwi Jin, Min Hyo Won akan mengisi karakter pemeran pendukung.

Love Playlist S4 jpg large
Love Playlist Season 4Image Source

Drama yang ditulis oleh Lee Seul ini tayang sejak 19 Juli 2019 dan berakhir 20 Agustus 2019 setiap hari Rabu dan Sabtu 19.00 (KST) di Naver TV Cast, vLive, Playlist Studio (Youtube). Sama seperti Love Playlist season 1,2, dan 3, musim keempat juga disutradarai oleh sutradara Shin Jae Rim.

Sinopsis Love Playlist Season 4

Musim keempat akan menampilkan kisah-kisah yang biasanya dialami setiap orang. Tidak hanya tentang cinta, persahabatan, dan hubungan baru mereka, namun juga masalah dan kesulitan yang biasanya dialami oleh mahasiswa tingkat akhir di Universitas.

Musim baru ini akan berfokus pada mereka yang sudah lebih dewasa dan beberapa masalah yang datang mungkin dialami oleh sebagian orang seperti pendaftaran dan pencarian pekerjaan.

Detail Love Playlist Season 4

Judul : Love Playlist: Season 4 (2018)
Judul Lain : Love Playlist 4
Hangul : 연애플레이리스트 시즌4
Genre : Friendship, Romance, Life, School, Drama
Perusahaan Produksi : Naver, Playlist Global
Produser : Park Jin Ho
Sutradara : Shin Jae Rim
Penulis Naskah : Lee Seul
Episode : 16
Jaringan Siaran : Naver TV Cast, vLive, Playlist Studio (Youtube)
Periode Penyiaran : 19 Juli 2019 – 20 Agustus 2019
Runtime : Rabu & Sabtu 19.00 (KST)
Bahasa : Korea
Negara : Korea Selatan

Profil Lengkap Pemeran Love Playlist Season 4

Pemeran Utama

Lee Yoo Jin sebagai Han Jae In
Park Jung Woo sebagai Kang Yoon
Park Shi An sebagai Jeong Pu Reum
Bae Hyun Sung sebagai Park Ha Neul
Kim Hyung Suk sebagai Lee Hyun Seung
Jung Shin Hye sebagai Jung Ji Won

Pemeran Pendukung

Choi Hee Seung sebagai Kim Min Woo
Im Hwi Jin sebagai Kwak Jun Mo
Min Hyo Won sebagai Kim Do Young
Jung Jun Hwan sebagai Kim Joo Chan (Teman Minji)

Bintang Tamu

Kim Soo Hyun sebagai Yeo Bo Ram (A-Teen)
Ryu Eui Hyun sebagai Cha Gi Hyun (A-Teen)
OBON sebagai Choi Jae Hyuk (Ep. 4)
Jung Hwi Young sebagai Kim Ba Da (Ep. 12)
Park Se Hyun sebagai Oh Ji Hye (Murid SMA) (Ep. 12)
Lee Chan Hyung sebagai Jae Hee (Karyawan Re-Feel) (Ep. 16)
JeA (Professor of “Love In Modern Society”)
Lee Seong Ha (Pria Beanie Orange)
Song Chang Gyu sebagai Li Pil
Lee Shi Hoo

Current visitor: 193 views

Respon (1)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *