Mengenal Lebih Dekat Sang Aktor
Kim Tae-Hoon adalah seorang aktor yang berasal dari Korea Selatan. Kim lulus dari Universitas Hanyang, kemudian ia memulai karier akting-nya bersama dengan Teater Hanyang Reportory pada tahun 1997. Kim telah beberapa kali menjadi pemeran utama di film indie, misalnya Way to go, Rose, The Pit and the Pendulum, dan When Winter Screams. Ia juga pernah membintangi beberapa film dan drama televisi. Dan tahun ini ia juga akan memainkan sebuah serial drama berjudul My Unfamiliar Familiy yang rencananya akan tayang di tvN mulai 1 Juni 2020 dan rencananya akan berakhir pada 21 Juli 2020.

Profil Lengkap Aktris
Nama Lahir : Kim Tae-Hoon
Nama Panggung : Kim Tae-Hoon
Hangul : 김태훈
Profesi : Aktor
Tanggal lahir : 26 Mei 1975 (usia 44)
Tempat lahir : Korea Selatan
Pendidikan : Universitas Hanyang – Teater dan Film
Tahun aktif: 1997 – sekarang
Agen: JYP Entertainment
Pasangan : –
Anak-anak : –
Tinggi : 182 cm
Berat : 73 kg
Tanda bintang : Gemini
Golongan Darah : –
Twitter : –
me2day : –
Facebook : –
Instagram : –
Film yang dibintangi : Woman Is the Future of Man (FIlm – 2004), Mr. Housewife (Film – 2005), The Pit and the Pendulum (Film – 2009), The Man From Nowhere (Film – 2010), Detective K: Secret Of Virtuous Widow (Film – 2011), Ghost Sweepers (Film – 2012), South Bound (Film – 2013), Gyeongju (Film – 2014), The Long Way Home (Film – 2015), Snow Paths (Film – 2016), Glass Garden (Film – 2017), Love+Sling (Film 2018), Malmoe: The Secret Mission (Film – 2019), My Unfamiliar Family (Serial Drama Segera – 2020)